KING OF HILL
A downloadable game
Proyek Perancangan Game - TIF A
Game ini merupakan proyek dari mata kuliah Perancangan Game dengan dosen pembimbing Bapak Eriq Muhammad Adams Jonemaro, S.T, M.Kom
Kami kelompok beranggotakan :
- 165150200111045 - WILDAN RAHMAT RAMADHAN
- 145150200111048 - A M LUKMAN HAKIM
- 145150207111058 - VICKY ROBI WIRAYUDHA
- 155150201111421 - JERMIAS KRISTIAN
- 165150200111071 - HAMZAH PRAWIRA
- 165150201111108 - SHENA STAR SARWODI
- 165150201111118 - FERI SETYO EFENDI
- 165150201111131 - MUHAMMAD WAHYU PAMENGAS
- 165150207111041 - VIO CESAR MELANO YONANTA
Game yang kami kerjakan ini berjudul King of Hill. Game ini dimainkan oleh 4 orang. Masing - masing pemain memiliki atribut Life Point, Damage, serta Item yang nanti akan didapat dari Shop. Game ini bertemakan action, zaman Medieval. Setiap pemain akan dihadapkan dengan monster untuk meningkatkan damage dan mendapatkan gold. Jika pemain dihadapkan satu sama lain, pemain yang menang dalam pertarungan akan mendapatkan sejumlah gold dari pemain yang kalah dan peningkatan damage. Game ini dibatasi sebanyak 200 turn, dan jika telah sampai 200 turn game selesai. Setelah game selesai, akan ditampilkan scene ranking player berdasarkan banyak gold yang dimiliki.
Background Song : Witcher 3 - The Hunter's Path
Status | In development |
Author | viocesar24 |
Genre | Action |
Download
Install instructions
Download, extract here or whatever, double click RPG Board Game.exe, have fun !!!
Leave a comment
Log in with itch.io to leave a comment.